Akses Udara Makin Lancar, Batam–Jambi Kini Dilayani 9 Penerbangan per Pekan

Direktur Utama PT Bandara Internasional Batam (BIB), Annang Setia Budi
Direktur Utama PT Bandara Internasional Batam (BIB), Annang Setia Budi

Langkah ini sejalan dengan visi BIB dalam menjadikan Bandara Internasional Hang Nadim Batam sebagai hub transportasi udara yang berdaya saing tinggi di tingkat nasional maupun regional.

BIB juga mengimbau kepada masyarakat dan pengguna jasa agar melakukan pemesanan tiket melalui kanal resmi maskapai atau agen perjalanan terpercaya, guna memastikan keamanan dan kenyamanan dalam merencanakan perjalanan udara.

Dengan bertambahnya rute Batam–Jambi–Batam, Bandara Internasional Hang Nadim Batam diharapkan semakin berkontribusi dalam mendorong pertumbuhan ekonomi kawasan, memperkuat konektivitas antarwilayah, serta meningkatkan kualitas pelayanan transportasi udara di Indonesia. (IMAN)

Bacaan Lainnya

Pos terkait